Jumat, 18 Februari 2011

DESA TALANG BALAI BARU I

DESA TALANG BALAI BARU I


A.      Latar Belakang

Desa Talang Balai Baru I Kecamatan Tanjung Raja Kabupaten Ogan Ilir adalah hasil pemekaran dari Desa Talang Balai Baru, tepatnya pada tahun 2007 desa Talang Balai Baru I menjadi desa pemekaran yang mempunyai 6 Dusun. Pada awal terbentuknya, desa Talang Balai Baru I dikepalai oleh oleh Fajri malik.

B.      Kondisi Umum Desa

1. Letak dan Luas Wilayah

Desa Talang Balai Baru I adalah sebuah desa yang terletak dipinggiran jalan lintas timur dari kota Kecamatan menuju kota Kabupaten sedangkan  sebelah pinggiran Utara dilintasi oleh sungai ogan, Luas Desa Talang Balai Baru I ± 2,00 Kmmerupakan salah satu dari 19 Desa diwilayah Kecamatan Tanjung Raja. Desa Talang Balai Baru I terbagi menjadi 6 dusun yang dipimpin oleh masing-masing Kepala Dusun. Batas-batas wilayah Desa Talang Balai Baru I adalah sebagai berikut :

Ø       Sebelah Utara berbatasan dengan Talang Balai Lama
Ø       Sebelah Selatan berbatasan dengan Belanti
Ø       Sebelah Barat berbatasan dengan Desa Tanjung Agas
Ø       Sebelah Timur berbatasan dengan Desa Talang Balai II

2. Iklim

Iklim Desa Talang Balai Baru I sebagaimana desa-desa lain diwilayah Indonesia yang mempunyai Iklim kemarau dan penghujan, hal ini tersebut mempunyai pengaruh langsung terhadap pola tanam yang ada didesa  Talang Balai Baru I Kecamatan Tanjung Raja Kabupaten Ogan Ilir.

C. Visi dan Misi

1. Visi

Visi adalah suatu gambaran yang menantang tentang keadaan masa depan yang diinginkan dengan melihat potensi dan kebutuhan desa. Visi Desa Talang Balai Baru I adalah “TERWUJUDNYA MASYARAKAT YANG DESA YANG MAJU DAN MAKMUR DIDUKUNG OLEH PERTANIAN YANG UN UGGUL DAN SARANA PRASARANA TRANSPORTASI YANG MEMADAI”.

2. Misi

Selain penyusunan visi juga telah ditetapkan misi-misi yang membuat pernyataan harus dilaksanakan oleh desa agar tercapainya visi desa tersebut. Desa Talang Balai Baru I mempunyai visi :
1.       Meningkatkan hasil pertanian.
2.       Meningkatkan Kualitas sumber daya manusia (SDM d segala bidang).
3.       Meningkatkan sarana dan prasarana transportasi.
4.       Meningkatkan pendapatan  masyarakat.

D.     Potensi Desa
Potensi yang ada didesa dapat dikembangkan adalah sebagai berikut :
1.       Lahan Pertanian seluas 400 Ha
2.       Perkebunan seluas 1500 Ha
3.       Tenaga Kerja yang banyak.
Dari data diatas dapat dirincikan Desa Talang Balai Baru I merupakan kawasan perkebunan dan pertanian, yang terdiri dari 80 % lahan perkebunan dan 20 % lahan pertanian. Sebagian besar Lahan Perkebunan di Desa Talang Balai Baru I terdiri dari Karet, sedangkan pada lahan pertanian adalah persawahan, disamping itu pula masyarakat desa menggantungkan hidupnya dengan membuat kerajinan (industri rumah tangga), pertambangan pasir salah satu pemanfaatan sungai oleh masyarakat desa Talang Balai Baru I, membuat kemplang dan sebagian juga menjadi pedagang.





          Pertanian adalah salah satu potensi Desa yang ada didesa ini


E. Kependudukan

         Jumlah penduduk Desa Talang Balai Baru I per Januari 2011 berjumlah 601 KK, terdiri dari 2.116 jiwa. Dengan komposisi penduduk menurut umur sebagai berikut :


Tabel 1. Jumlah Penduduk menurut umur per Januari 2011






















Diagram 1. Jumlah Penduduk menurut umur per Januari 2011



















F. Pemerintahan Desa

Desa Talang Balai Baru I terdiri dari VI  dusun dengan jumlah penduduk 2.116 jiwa. Pemerintahan Desa Talang Balai Baru I dikepalai oleh FAJRI MALIK, dengan Profil sebagai berikut :





























b. Nama-nama Perangkat Desa Talang Balai Baru I
Adapun Nama-nama Perangkat Desa Talang Balai Baru I sebagai berikut :

Tabel 2.  Nama-nama Perangkat Desa Talang Balai Baru I

c. Nama-nama Anggota BPD Talang Baru I
Nama-nama Anggota BPD  dapat kita lihat dari tabel berikut :

Tabel 3. Nama-nama Anggota BPD Talang Baru I



















d. Nama-nama Pengurus Lembaga Adat Desa Talang Balai Baru I

Adapun nama-nama Pengurus Lembaga Adat sebagai berikut :



Tabel 4. Nama-nama Pengurus Lembaga Adat Desa Talang Balai Baru I


 

 
G.     Pembangunan pada tahun 2009 / 2010

         Pembangunan yang masuk di desa Talang Balai Baru I berasal dari APBN, APBD, APBDES, DPD/K, dan BANGUB, antara lain :

Tabel  5 . Pembangunan pada tahun 2010





2 komentar:

  1. indotops.com
    Untuk ukuran pak camat di tahun 2011, bapak ini cukup keren sudah olah blog macam ini, sekarang dimane pak?? Kontak please...

    BalasHapus
  2. Saya telah berpikir bahwa semua perusahaan pinjaman online curang sampai saya bertemu dengan perusahaan pinjaman Suzan yang meminjamkan uang tanpa membayar lebih dulu.

    Nama saya Amisha, saya ingin menggunakan media ini untuk memperingatkan orang-orang yang mencari pinjaman internet di Asia dan di seluruh dunia untuk berhati-hati, karena mereka menipu dan meminjamkan pinjaman palsu di internet.

    Saya ingin membagikan kesaksian saya tentang bagaimana seorang teman membawa saya ke pemberi pinjaman asli, setelah itu saya scammed oleh beberapa kreditor di internet. Saya hampir kehilangan harapan sampai saya bertemu kreditur terpercaya ini bernama perusahaan Suzan investment. Perusahaan suzan meminjamkan pinjaman tanpa jaminan sebesar 600 juta rupiah (Rp600.000.000) dalam waktu kurang dari 48 jam tanpa tekanan.

    Saya sangat terkejut dan senang menerima pinjaman saya. Saya berjanji bahwa saya akan berbagi kabar baik sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman mudah tanpa stres. Jadi jika Anda memerlukan pinjaman, hubungi mereka melalui email: pusatkud.jakarta@gmail.com Anda tidak akan kecewa mendapatkan pinjaman jika memenuhi persyaratan.

    Anda juga bisa menghubungi saya: +62 813-8327-6229 DRS.H.SUPRIYONO jika Anda memerlukan bantuan atau informasi lebih lanjut
    Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.


    BalasHapus